Semua Berita

ANAK_TIM.jpg
Belajar Sains dari Langit Nusantara, AIPI Ajak Anak dan Remaja Jelajahi Bumi dan Alam Semesta di TIM
08 January 2026

Siaran Pers   Belajar Sains dari Langit Nusantara, AIPI Ajak Anak dan Remaja Jelajahi Bumi dan Alam Semesta di TIM   Jakarta, 8 Januari 2025. Belajar tentang bumi dan alam semesta tak selalu harus lewat buku tebal dan rumus yang rumit. Melalui cerita budaya, dialog seru, hingga mengamati matahari secara langsung, sains bisa menjadi p ... (921 hits)

FlyerWeb.jpeg
Entrepreneurship, Transformasi Digital, dan Pengembangan UMKM
07 December 2025

Siaran Pers   Webinar Seri ke 4  “Peran Sains dan Teknologi dalam Mendukung Transformasi Strategi Pembangunan Nasional Menuju Indonesia Emas 2045“ ENTREPRENEURSHIP, TRANSFORMASI DIGITAL, DAN PENGEMBANGAN UMKM   Jakarta, 5 Desember 2025. Indonesia berada pada fase penentuan dalam perjalanan menuju Indonesia Emas 204 ... (2502 hits)

20251125__Flyer.jpg
Sosialisasi Peta Mutakhir Sumber dan Bahaya Gempa di Indonesia
24 November 2025

Siaran Pers Peta Sumber dan Bahaya Gempa Indonesia 2024 Diluncurkan: Ilmu Terbaru untuk Memperkuat Ketahanan Infrastruktur Nasional Jakarta, 21 November 2025. Indonesia hidup di atas cincin api yang tak pernah tidur. Wilayah negara kita tercatat sebagai pemegang rekor aktivitas seismik tertinggi di dunia. Berita gempa bumi disertai dengan korban ... (2951 hits)

kipd12112025.jpg
Keniscayaan Universitas Riset
07 November 2025

 Siaran Pers Seminar Nasional Hibrida KENISCAYAAN UNIVERSITAS RISET   Jakarta, 7 November 2025. Di tengah percepatan transformasi global berbasis ilmu pengetahuan dan inovasi, gagasan pendirian universitas riset di Indonesia bukan lagi sebatas idealisme akademik, melainkan kebutuhan strategis nasional. Menyadari pentingnya hal ... (4070 hits)

Flyer20251022.png
Kebijakan Industrialisasi Menuju Indonesia Emas 2045
19 October 2025

Siaran Pers Webinar Hibrida  “Peran Sains dan Teknologi dalam Mendukung Transformasi Strategi Pembangunan Nasional Menuju Indonesia Emas 2045“ KONSEP DAN IMPLEMENTASI KEBIJAKAN INDUSTRIALISASI DI INDONESIA Jakarta, 19 Oktober 2025. Menatap visi Indonesia Emas 2045—seratus tahun kemerdekaan Republik Indonesia—tidak ... (5563 hits)

SciArt35.jpg
MERAYAKAN HUT AIPI 35 Menyalakan Kembali Api Pengetahuan, AIPI Mempersembahkan Pameran “SciArt 35 – Lukisan Potret Para Penyuluh Kesadaran”
13 October 2025

Siaran Pers  MERAYAKAN HUT AIPI 35 Menyalakan Kembali Api Pengetahuan, AIPI Hadirkan Pameran  “SciArt 35 – Para Penyuluh Kesadaran”   JAKARTA, 12 Oktober 2025.  Bagainama rupa mereka yang menjaga nyala pengetahuan sepanjang sejarah Nusantara? Bagaimana menghidupkan kembali khasanan kekayaan budaya ilmiah ... (5635 hits)

SMMS.jpg
HUT 35 AIPI Mencari Berkah Karbon Biru Mangrove Indonesia
13 October 2025

Siaran Pers Memiliki Hutan Mangrove Terluas, Mampukah Indonesia Menjadi Pemimpin dalam Perdagangan Karbon Biru Global? Sebagai negara dengan kekayaan karbon biru terbesar di dunia, status nilai ekonomi karbon Indonesia justru masih jauh lebih rendah dibanding negara-negara lain. Layakkah kita menetapkan nilai ekonomi karbon yang lebih tinggi dan ... (5121 hits)

Update.jpeg
HUT AIPI KE-35, 13 Oktober 1990 - 13 Oktober 2025, Sains di Medan Merdeka, Menghadirkan “Seni, Sains, dan Kebijakan Publik untuk Membangun Peradaban Bangsa“
09 October 2025

Siaran Pers HUT AIPI KE-35  13 Oktober 1990-13 Oktober 2025 Sains di Medan Merdeka  “ Merawat Ingatan, Memajukan Budaya Ilmiah Unggul, dan Menginspirasi Generasi Baru Membangun Peradaban“   Jakarta, 9 Oktober 2025. Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-35, Akademi Ilmu Pengetahuan Indonesia (AIPI) meng ... (4228 hits)

KK_AMBON_23SEP2025.jpg
Diskusi Terpumpun Seri ke-6: REMBUK AKADEMISI DAN PRAKTISI ORASI KEBUDAYAAN & PAGELARAN SENI “Mendayagunakan Ekspresi dan Laku Budaya untuk Solidaritas Sosial dan Demokrasi“
20 September 2025

Siaran Pers   Jakarta, 20 September 2025. Di tengah tantangan demokrasi dan mengendurnya solidaritas sosial, budaya hadir sebagai jembatan yang menyatukan. Budaya bukanlah sekadar warisan, melainkan juga energi yang bisa menguatkan solidaritas sosial dan menjaga semangat demokrasi. Hal inilah yang akan digelorakan dalam acara Rembuk Akademis ... (4617 hits)

WEB_18September2025.jpeg
SEMINAR NASIONAL "Revitalisasi Kebijakan Pembangunan Peternakan dalam Rangka Swasembada Pangan Asal Ternak"
18 September 2025

Siaran Pers SEMINAR NASIONAL  “Revitalisasi Kebijakan Pembangunan Peternakan dalam Rangka Swasembada Pangan Asal Ternak“   Jakarta, 13 September 2025. Kebutuhan pangan asal ternak di Indonesia terus meningkat, sementara produksi domestik masih menghadapi berbagai kendala. Swasembada pangan asal ternak – sebagai ... (5220 hits)

Hak Cipta © 2014 - 2024 AIPI. Dilindungi Undang-Undang