Semua Berita

SPII.jpg
SIDANG PARIPURNA II - 2024: AIPI Menetapkan dan Mengangkat 25 Anggota Baru
15 October 2024

Sidang Paripurna AIPI Menetapkan dan Mengangkat 25 Anggota Baru Jakarta, 15 Oktober 2024. “Tok-tok-tok.” Tiga bunyi ketukan palu Prof. Daniel Murdiarso, Ketua AIPI, yang memimpin Sidang Paripurna II, Senin 14 Oktober 2024, jam 14.28 WIB memutuskan, menetapkan dan mengangkat 25 Anggota Baru AIPI. Keputusan aklamasi dalam Sidang Par ... (7316 hits)

BPSB.jpg
WIDJOJO NITISASTRO MEMORIAL LECTURE 2024: “Transformasi Ekonomi Indonesia: Industrialisasi Berbasis Sains dan Teknologi”
10 October 2024

Jakarta, 11 Oktober 2024.  Indonesia berada di momentum kritis untuk mencapai visinya menjadi negara berpenghasilan tinggi pada tahun 2045. Dengan perkembangan global yang sangat dinamis, industrialisasi yang berbasis pada sains dan teknologi menjadi langkah mutlak untuk mendorong daya saing ekonomi Indonesia di kancah internasional. Dalam ... (4002 hits)

HUT_AIPI_34.png
HUT AIPI KE 34: Sains di Medan Merdeka, WNML ke 7 dan Sidang Paripurna
10 October 2024

SIARAN PERS Jakarta, 10 Oktober 2024.  Dengan mengusung semangat budaya ilmiah unggul, dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun AIPI ke 34 yang jatuh pada 13 Oktober, AIPI akan menyelenggarakan serangkaian acara bertajuk “Sains di Medan Merdeka”, 14 Oktober 2024. Sains di Medan Merdeka menandakan tempat AIPI berkantor dan mayor ... (3448 hits)

SUARA_PAH.jpg
PANITIA AD HOC PAB: Rekapitulasi Suara Pemilihan Anggota Baru AIPI
09 October 2024

SIARAN PERS Jakarta 9 Oktober 2024. Bertempat di Ruang Pertemuan AIPI, Lantai 17 Gedung Perpustakaan Nasional RI, Jln. Merdeka Merdeka Selatan No. 11, Jakarta, Selasa 8 Oktober 2024, Panitia Ad Hoc Pemilihan Anggota Baru (PAH PAB) AIPI berserta Badan Pekerja AIPI, menyelenggarakan Rapat Rekapitulasi Perhitungan Surat Suara Calon Anggota AIPI, ... (2894 hits)

kis11082024.jpg
DISKUSI PUBLIK DARING: Perlukah Undang-Undang Lembaga Kepresidenan?
09 September 2024

 Siaran Pers AIPI Jakarta, 8 September 2024. Silang pendapat atas tindakan dan perbuatan kasat mata cawe-cawe keberpihakan presiden pada proses Pemilihan Presiden (Pilpres) yang baru usai, dan dilanjutkan lagi pada proses Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024, dinilai berbagai kalangan menjadi momentum kuat perlunya keberadaan ... (9790 hits)

upload.jpg
DISKUSI PUBLIK DARING KE-6: Menyoal Penegakan Integritas Hakim dalam Negara Demokrasi
27 August 2024

Siaran Pers AIPI Jakarta, 27 Agustus 2024.  Ingar-bingar kontaversi peringatan HUT RI ke 79 yang pertama kali diselenggarakan di Ibu Kota Nusantara baru saja usai, kita dikejutkan lagi dengan 2 peristiwa penting di tanah air yang menjungkir-balikkan kembali ke era sebelum reformasi 25 tahun lalu. Ekskalasi dinamika politik meningkat taj ... (12520 hits)

SUNDALAND.jpg
SEMINAR NASIONAL HIBRIDA: Rekonstruksi Multi-disiplin Peradaban Sundaland
26 August 2024

Siaran Pers AIPI Jakarta, 25 Agustus 2024. Jejak-jejak peradaban masa lalu penting diungkap melalui pendekatan multi-disiplin keilmuan untuk memperoleh gambaran utuh peradaban leluhur agung bangsa Indonesia yang mendiami kawasan Nusantara. Peradaban bangsa umumnya diwariskan dan dikembangkan turun temurun dari generasi terdahulu ke generasi s ... (12894 hits)

FLYERKISAgustus2024_FIX.jpg
DISKUSI PUBLIK DARING: Optimalisasi Peran Naskah Akademik dalam Pembentukan Perundang-undangan
19 August 2024

Siaran Pers AIPI Jakarta, 19 Agustus 2024. Rasionalitas hukum, sebagai produk dari proses panjang pembentukan peraturan perundang-undangan, semestinya mencerminkan kualitas yang didasarkan pada pemikiran jernih, dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah, dan dilandasi pula dengan nilai-nilai etika para pengambil keputusan yang terlibat pada p ... (9539 hits)

presss222222juli.jpg
Diskusi Publik Daring: Menghadirkan Kembali Etika Politik dalam Demokrasi
24 July 2024

Siaran Pers AIPI Jakarta, 23 Juli 2024. Urusan etika politik dinilai berbagai kalangan sudah menjadi penyakit kronis yang menggerogoti kesehatan jiwa dan raga bangsa kita, hampir dalam sepuluh tahun terakhir. Tak habis-habisnya kegaduhan terjadi dan intensitasnya meningkat akhir-akhir ini. Puncak ketidakpuasan menyeruak ke ruang publik akibat ... (17545 hits)

WEB_UPLOAD.jpg
BJ HABIBIE MEMORIAL LECTURE: Startegi Indonesia Mengatasi Jebakan Pendapatan Menengah dan Menuju Indonesia 2045
21 July 2024

Siaran Pers AIPI Jakarta, 20 Juli 2024. Mengenang kembali tokoh bangsa yang telah wafat, memperbincangkan ulang karya nyata yang telah dihasilkan, menggali dan melacak kembali jejak langkah yang ditinggalkan dari kesaksian hidup warga bangsa yang berinteraksi langsung dengan beliau, serta mengambil sari pati pelajaran darinya, agaknya perlu t ... (15651 hits)

Hak Cipta © 2014 - 2024 AIPI. Dilindungi Undang-Undang