Jurnal

TransformasDigital.jpg

Transformasi Digital: Menyongsong Super Smart Society 5.0

Status : Final
ISBN : 9786026162694
Halaman : 44
Download : 116
Unduh PDF Baca PDF

Penulis

AIPI

Deskripsi

Revolusi Industri 4.0 atau era digitalisasi berkembang pesat di Indonesia dalam satu dekade terakhir serta mendisrupsi semua aspek kehidupan manusia. Transformasi digital yang berkembang pesat akan terus berlanjut, semakin dalam, luas, dan merata. Digitalisasi tumbuh semakin pesat sejak terjadinya pandemi Covid-19 karena kita dipaksa berkomunikasi secara daring (dalam jaringan) dalam menjalani kehidupan sehari-hari, meskipun koneksi masih lambat dan masih adanya ketimpangan. Sebagian masyarakat perkotaan sudah masuk Super Smart Society 5.0. Namun, masih terdapat masyarakat di daerah 3T (terdepan, terluar, dan tertinggal) yang masih terbelakang, hidup dari alam sekitarnya, dan agraris tradisional. Ketimpangan digital (digital divide) menjadi salah satu masalah dan tantangan Indonesia pada saat ini, khususnya ketimpangan dalam pemanfaatan teknologi yang berpotensi semakin memperlebar ketimpangan multidimensi.

Topik

Sains

Hak Cipta © 2014 - 2024 AIPI. Dilindungi Undang-Undang